Lagi-Lagi Sumur Minyak Ilegal di kabupaten Batang Hari Meledak.

janbitertibbangkit-Kab.Batanghari, Praktik nakal pengeboran minyak atau illegal drilling di daerah Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi tampak masih saja terus menjadi-jadi. Walau berkali-kali sumur ilegal meledak terbakar, itu tak bikin niat para pelakunya surut dan jera. Jumat (09/02/2024) Terbaru, informasi yang dihimpun awak media dari berbagai sumber, diduga salah satu sumur minyak meledak di daerah Dusun Sunami, […]

Subari Meminta Pertanggungjawaban Atas Kerusakan Pada Lahan Yang di Rusak Oleh Subkontraktor PT JJA (Jaluko Jaya Abadi) Dalam Proyek Jalan Tol Palembang-Jambi

jambitertibbangkit.com-Jambi, Subari warga Dusun Cempaka Desa muaro sebapo kecamatan Mestong kabupaten Muaro Jambi yang meminta pertanggung jawaban atas kebunnya yang dirusak oleh Pt Hutama Karya yang dikerjakan sobkon PT JJA, tanpa pemberitahuan kepada pemilik kebun hal disampaikan pada awak media pada hari kamis (8/2/24). Subari menyampaikan perusakan kebun nya yang dirusak sudah hampir satu bulan […]

“Rusaknya Kantor Gubernur” Direskrimum Polda Jambi Menegaskan Proses Hukum Tetap Berlanjut.

jambitertibbangkit.com, Pihak Kepolisian Daerah (Polda) Jambi saat ini masih terus melakukan penyelidikan terkait pelaporan yang dilayangkan oleh Pemerintah Provinsi Jambi. Diketahui, Pemerintah Provinsi Jambi mengirimkan surat laporan kepada pihak Kepolisian Daerah (Polda) Jambi, menindaklanjuti dari kekacauan aksi demo sopir batubara di Kantor Gubernur Jambi, Senin (22/1). Surat laporan ini dikirimkan dengan Nomor: 31/Setda. Umum-2.3/1/2024 dengan […]

Mutasi Dan Rotasi Besar-Besaran Polri, Wakapolda Jambi, Kapolda, Kakorlantas Di Ganti

jambitertibbangkit.com-nasional. Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) melakukan mutasi dan rotasi jabatan ratusan personal baik perwira menengah (pamen) dan perwira tinggi (pati). Termasuk Wakapolda Jambi. Mutasi tersebut Berdasarkan dua Surat Telegram bernomor ST/2749/XII/KEP./2023 dan ST/2750/XII/KEP./2023 tertanggal 7 Desember 2023, total ada 535 personel yang dimutasi dan dirotasi. Lima Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) yang mengalami pergantian pimpinan […]

Ratusan Masyarakat Tebo Melakukan Aksi Damai di Depan Polda Jambi

jambitertibbangkit.com-kota Jambi. Ratusan masyarakat gabungan dari beberapa desa Sungai Jernih, Sungai Bulian, Bangun Seranten kecamatan Muara Tabir, kabupaten Tebo melakukan aksi damai di depan polda Jambi. Masyarakat meminta Polda Jambi mengeluarkan surat Sp3 kepada saudara Edi Mulyadi agar di hentikan penyidik Masyarakat menganggap saudara Edi Mulyadi tidak pantas ya ditetapkan sebagai tersangka karena tidak berdasar. […]

PT Citra musi lestari cabang Jambi di Demo karena Tidak memenuhi Hak karyawan

jambitertibbangkit.com-kota Jambi. Puluhan masyarakat Bersama Perkumpulan Tertib dan Bangkit Jambi Melakukan Aksi damai di depan Kantor PT.Citra Musi Lestari cabang Jambi yang berlokasi di Jln. Lingkar timur 1, nomor 001 kel. Eka Jaya Kec. Jambi Selatan, kota Jambi. Belasan masyarakat yang dikoordinatori Yayan Meminta Tuntutan Agar Hak dari Gaji dan uang pesangon agar segera dibayarkan. […]

Mobil Bermuatan Kayu Diduga Ilegal Diamankan Di Polsek Sungai Gelam.

Jambitertibbangkit.com-Muaro Jambi. Mobil beserta muatan Kayu yang di duga illegal diamankan di polsek sungai gelam. Awal mula kejadian mobil tersebut di temukan oleh Endang dan kawan-kawan yang informasinya dari LSM. pristiwa tersebut terjadi pada waktu 01.00 dini hari (11/11/2023) di Jalan Lintas Tangkit-Buper Sei Gelam tepatnya di Rt 7 desa sei gelam. “Barang bukti temuan […]

SUCOFINDO Jambi Di Demo, Terkait PT Agri Yasa Abadi Pencairan 100% Namun Pekerjaan Belum Siap

jambitertibbangkit.com-Jambi. Bermula dari Kasus Kelompok Tani Rezeki Berkah dengan PT.Agri Yasa Abadi, kelompok tani meminta kepada PT Agri Yasa Abadi untuk bisa mengembalikan uang Atas pekerjaan tumbang tiping Sekitar 4,6978 hektar yang belum terselesaikan, dengan nominal +-Rp73.000.000 rupiah. Total keseluruhan dana Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) Rp879.200.000 juta. Dengan rincian Rp.15.700.000/ hektar dengan total luas lahan […]

Konflik HGU PT EWF Tak Kunjung Selesai, Ada Dugaan Praktek Mafia Tanah Yang Bermain Secara Terstruktur, Sistematis dan Masif

jambitertibbangkit.com-Jambi. Berbagai temuan data dan fakta lapangan oleh DPP LSM Mappan semakin menguatkan dugaan bahwa terdapat praktik mafia tanah yang terjadi secara terstruktur, sistematis dan masif dalam konfik HGU PT Erasakti Wira Forestama (EWF) dengan sejumlah masyarakat di sekitar arealnya yang tak berkesudahan. Hak masyarakat di sekitar areal perkebunan sebagaimana diatur dalam UU No 39 […]